Pole Position (22 kali)
Alonso membukukan waktu tercepat 1menit 37,044detik pada babak kualifikasi putaran kedua F1 GP Malaysia 2003. Ia lantas meraih pole position pertamanya, sekaligus menjadi pebalap termuda sepanjang sejarah F1 yang berhasil meraih pole.
- 2003 GP Malaysia - Renault
- 2003 GP Hongaria - Renault
- 2004 GP Perancis - Renault
- 2005 GP Malaysia - Renault
- 2005 GP Bahrain - Renault
- 2005 GP Perancis - Renault
- 2005 GP Inggris - Renault
- 2005 GP Brasil - Renault
- 2005 GP Cina - Renault
- 2006 GP Eropa - Renault
- 2006 GP Spanyol - Renault
- 2006 GP Monaco - Renault
- 2006 GP Inggris - Renault
- 2006 GP Kanada - Renault
- 2006 GP Cina - Renault
- 2007 GP Monako - McLaren
- 2007 GP Italia - McLaren
- 2009 GP Hongaria - Renault
- 2010 GP Italia - Ferrari
- 2010 GP Singapura - Ferrari
- 2012 GP Inggris - Ferrari
- 2012 GP Jerman - Ferrari
Baca Juga :
Kado Terakhir McLaren Untuk Fernando Alonso
Text : Ria Afriliani | Photo / Video : Istimewa | Editor: Andi Wahyudi | 5 December 2018